Thursday, February 11, 2016

Info Teknologi : BACKUP & COPY ISI WA ke EMAIL


TIP & TRIK WA:
BACKUP & COPY ISI WA ke EMAIL.
Solusi HP yg Lemot & Keperluan History WA.

WA Group Anda Sangat Penting untuk anda?
HP Anda Lemot karena Banyaknya Data, Foto2, Video di WA?
Jika Ya...
Maka Sudah waktunya anda Backup..
yaitu Semua data Group tsb di copy di email kita...
Caranya...
1. Buka Goup WA yang mau di Backup/dicopy ke email kita
2. click  tanda "..." di pojok
3. Click Menu "Selengkapnya"
4. Click menu "EMail Chating"
5. Click "Lampirkan Media"
6. Click "Gmail"
7. Isi tujuan email dengan lengkap, misal : tujuanku@gmail.com
8. Click tanda panah (tanda kirim)
9. Selesai
10.Tunggu beberapa saat ( bergantung dari media2 yang akan di copy..
jika banyak videonya... perlu beberapa menit)
11. Cek email anda..
12. Insya ALLAH data chating WA kita sudah terkirim ke email kita..
13. Selanjutnya ...

Hapus Isi WA group kita... Caranya..
1.Buka Group WA yang akan di Hapus isi2nya...
2. click  tanda "..." di pojok 
3. Click Menu "Selengkapnya"
4. Click Menu "Bersihkan Chat"
5. Click Bulatan di Menu "Semua pesan"
6. Click Menu "Hapus"
7. Selesai...

Alhamdulillah... HP Anda akan sangat Lancar Kembali..
Insya ALLAH akan kami sampaikan trik & Tip untuk WA kita yang lain ....
Semoga Manfaat ..

No comments:

Post a Comment